Belajar bahasa lewat lagu

Kayaknya mulai beberapa tahun belakangan ini gue mulai rajin mendengarkan lagu-lagu dari artis lokal Swedia. Awalnya sih karena suami selalu rajin ngajakin nonton sebuah acara tahunan yang bernama Melodifestivalen di TV. Dari acara tersebut mulailah gue mengenal beberapa artis lokal yang jenis musiknya ternyata cocok di telinga. Selain dari acara TV, gue juga mengenal beberapa penyanyi via radio kalau lagi iseng dengerin siarannya online. Sejauh ini penyanyi Swedia favorit gue ada beberapa,...

Svenska Mode:ON

[dropcap style=”3″ size=”5″]B[/dropcap]erhubung hari Kamis besok ini aku ujian nasional untuk lulus sekolah bahasa tingkat SAS (Svenska som andraspråk – Swedia sebagai bahasa ke-2), sama si Bubu aku dilarang keras untuk memakai bahasa Indonesia atau bahasa Inggris kalau lagi komunikasi di rumah. Pokoknya harus bahasa Swedia… titik! ga pake koma! Trus kalau ada kata-kata yang ga ngerti ngomonginnya gimana? ya antara niatin cari di kamus, coba jelasin cara lain, dan...

Cool Sand Painting Video Clip

Aku suka banget nontonin video klip dibawah ini. Judulnya Marry Me dan Marry You by Kim Hyun Joong, salah satu penyanyi solo Korea yang lagi tenar2nya. Lagunya sih OK lah.. (Don’t ask me what is the difference between those two.. I have noo idea). Tapi yang bikin seneng adalah video klipnya itu sendiri, dimana ilustrasinya menggunakan sand painting yang bagus buangeeet nget nget nget… Jadi walaupun ga ngerti si penyanyi ngomong...

It Will Rain

Aku suka banget sama lagu ini… single terbarunya Bruno Mars yang ternyata juga salah satu soundtracknya Twilight Saga: Breaking Dawn… Pertama kali denger, langsung nyantol di hati lirik dan melody-nya. Semoga kapan2 bisa nonton konsernya Bruno Mars… Amiiiiiiiiiin.. httpvh://www.youtube.com/watch?v=W-w3WfgpcGg It Will Rain – Bruno Mars If you ever leave me baby, Leave some morphine at my door ‘Cause it would take a whole lot of medication To realize what we...