Saving Memories

Jaman sekarang dimana hampir segalanya tersimpan secara digital, rasanya penggunaan album foto itu udah ga terlalu tenar lagi ya. Kalau jaman dulu kan tiap kali abis jalan-jalan atau kumpul sama keluarga dan foto-foto pasti nyempetin untuk nyetak fotonya dan kemudian ditata manis di sebuah album. Hari gini? Cukup transfer filenya ke komputer, edit sedikit dan ya udah gitu aja. Paling kalau mau dipajang ya dipajangnya juga secara digital lewat socmed...

T&T – Mengambil Foto dengan Kamera Saku

Akhir-akhir ini gue sedang berusaha membayar utang posting tips & trik fotografi yang pernah gue janjiin beberapa bulan yang lalu. Kalau sebelumnya gue udah sempat membagi tips & trik di balik layarnya Food Photography yang selama ini gue lakukan dan setelah itu disusul oleh posting tips & trik penggunaan external flash. Plus beberapa hari yang lalu gue juga membuat tutorial cara mengedit foto multiple exposure, nah kali ini gue akan membagi tips...

Multiple Exposure Photo Editing

Karena ada beberapa yang penasaran sama cara membuat multiple exposure photo alias sebuah foto yang isinya orang yang sama dengan berbagai posisi seperti di posting yang ini, jadi diriku putuskan untuk bikin tutorialnya. Cumaaa, contoh fotonya ga akan pakai foto yang ada di posting tersebut karena menurutku terlalu banyak objek-nya (plus makin pegel bikin tutorialnya :P). So, pada tutorial ini aku akan pakai foto yang aku buat untuk ngerayain ultahnya...

Match Point

Dari semua kesamaan yang kami berdua miliki, ternyata ada juga hal yang berbeda dari Bebe dan Bubu. No.. no.. no no no… Perbedaan kami itu bukannya aku suka jaipong, dia suka disko yaa. Apalagi aku suka singkong, kau suka keju. Eh kalo yang terakhir sih sebenernya Bebe yang emang suka keju. Bukan cuma suka lagi malah, tapi udah demen banget… ahahahaha *haiyah ini ga fokus mulu nulisnya*. Eheem.. perbedaan itu...