Baca postingannya Noni soal asuransi perjalanan jadi inget kisah sendiri ketika pulang kampung kemarin. Jadi pada dasarnya gue agak mirip sama Noni yang merasa ga penting-penting amat lah beli asuransi perjalanan. Dulu kalau misalnya booking tiket kan suka ada tambahan kolom mau beli asuransi atau ga tuh. Seringnya sih langsung gue skip karena mikirnya nambah-nambahin biaya aja. Hahahaha. Abis yang namanya asuransi tuh apa yaaa.. Sesuatu yang kita bayar tapi...
Terbang bersama si satu tahun
Pada dasarnya gue itu ga suka naik pesawat terbang. Gue suka banget kalo diajak jalan-jalan, liburan. Tapi naik pesawat itu selalu sukses bikin kaki ini dingin, tangan gemeteran, jantung deg-degan, dll. Ga sinkron yeee.. hahaha. Karena itulah ketika kami pulang kampung kemarin dan harus membawa Jo melintasi setengah dunia menggunakan pesawat, cukup lah membuat gue sakit kepala. Yah aku kan takut mamah. Apalagi di tengah-tengah liburan, kami nyempetin jalan-jalan ke HK dan KL,...
The bloggers meet up
One of the joy of blogging is to meet new friends. Bertemu teman-teman baru, dimana pun mereka berada. Bagi gue yang tinggal di peratauan ini, mempunyai “teman biacara” selain teman-teman di dunia nyata tentu sangatlah menyenangkan. Walaupun sedang sendiri tapi seperti selalu ada yang menghampiri. Dan setelah 6 tahun “berkarya” (muahaha nulisnya kok geli sendiri yaaa) di dunia blog melalui Bebenyabubu ini, gue beruntung cukup mendapat banyak teman baru, terutama yang berdomisili...
Aku Rindu… (Edisi 10)
Swedia.. Yup, there, I’ve said it. I miss the cold, and lonely Sweden. Dua bulan menghabiskan liburan di Indonesia ternyata cukup membuat gue rindu akan negeri kulkas nan jauh di sana. Anehnya kalau ditanya yang bikin kangen apa, pasti gue ga akan bisa mengungkapkannya secara detail. I mean, dulu waktu masih di Helsingborg dan ditanya “kangen apa sama Indonesia” pasti gue akan membalasnya dengan “kangen keluarga, kangen makanan, kangen jalan-jalan...